![]() |
image credit : widyani.org |
Bahan - bahan :
1/4 kg telur ayam
1 ons lombok merah
1 ons bawang merah
Bumbu - bumbu :
1 jari jahe
4 butir kemiri
2 jari kunyit
2 sendok makan cuka
Garam secukupnya
Cara memasak :
- Telur direbus sampai masak, setelah dingin dikupas dan dibelah dua atau tiga bagian. Bawang merah dikupas, dicuci dan dipotong - potong sedang
- Lombok merah dibuang isinya, dipotong - potong memanjang. Semua bumbu dihaluskan, kemudian ditumis dan dibuang airnya, biarkan sampai mendidih.
- kemudian potongan - potongan telur, bawang merah dan lombok merah dimasukkan kedalam rebusan bumbu, diaduk pelan - pelan, lalu angkat dari perapian. Sajikan..!
0 Response to "Resep Ayam Telur"