Resep Terbaru

Milkshake Strawberry Fresh

Bahan Milkshake Strawberry :

Milkshake Strawberry Fresh
  • 400 ml susu cair ( atau 4 sdm susu formula lanjutan, larutkan dalam 400 ml air hangat )
  • 5 sdm es krim rasa strawberry, siap pakai
  • 300 gram strawberry, iris kecil
  • 5 sdm sirup strawberry
  • 2 sdm gula pasir
Cara Membuat :
  1. Masukkan semua bahan dalam blender. Haluskan.
  2. Tuang dalam gelas plastik yang lucu dan dilengkapi dengan sendok dan sedotan yang lucu
  3. Untuk 4 Porsi

0 Response to "Milkshake Strawberry Fresh"